Ikan lele yang dihasilkan oleh pembudidaya tidak hanya bisa dijual dalam bentuk segar, ikan lele tersebut bisa diolah menjadi makanan olahan yang lezat dan mudah dikonsumsi. Salah satu olahan ikan lele yang dapat Anda coba adalah kerupuk lele.
Kerupuk merupakan makanan yang digemari oleh orang Indonesia. Anda bisa menjumpai berbagai jenis kerupuk yang terjual di toko-toko. Mulai kerupuk biasa hingga kerupuk berbahan dasar daging ikan. Ini tandanya, olahan kerupuk lele kemungkinan besar bisa mendapatkan hati di masyarakat Indonesia.
Kerupuk lele memiliki cita rasa yang gurih serta kaya akan kalsium. Pembuatannya terbilang cukup sederhana dan tidak memerlukan modal tinggi sehingga bisa dilakukan oleh Usaha Kecil Menengah (UKM).
Ikan lele yang akan digunakan sebaiknya ikan lele ukuran konsumsi. Hal ini karena ikan lele tersebut memiliki daging berwarna putih dengan cita rasa manis nan gurih. Untuk mempertajam cita rasa pada kerupuk, Anda bisa menambahkan ikan tenggiri, udang, atau flavor sintesis.
Berikut ini bahan-bahan yang dibutuhkan serta cara pengolahannya.
Bahan-bahan:
Cara membuat:
SUMBER : https://www.pertanianku.com/kerupuk-daging-ikan-lele-olahan-lele-bernilai-ekonomi/