TEMA HARKANNAS KE-5
"Dengan Protein Ikan, Kita Membangun Bangsa"
LATAR BELAKANG
TUJUAN DAN SASARAN
Meningkatkan co ownership terhadap program peningkatan konsumsi ikan dalam mewujudkan ketahanan pangan dan gizi nasional
Meningkatkan citra produk kelautan dan perikanan khususnya produk UKM
Mempromosikan hasil-hasil kelautan dan perikanan domestik kepada masyarakat luas
Mendorong pemanfaatan produk perikanan sebagai komoditas ketahanan pangan dan gizi nasional
Meningkatkan konsumsi ikan dan kesejahteraan masyarakat