(0362) 21440
dkpp@bulelengkab.go.id
Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan

Acara Pelepasliaran Biota Hasil Riset Balai Besar Gondol yang Bertempat di Pantai Penimbangan

Admin dkpp | 09 Oktober 2020 | 163 kali

Pada hari Jumat, 9 Oktober 2020, Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Buleleng, menghadiri acara Pelepasliaran Biota hasil Riset Balai Besar Gondol yang bertempat di Pantai Penimbangan, adapun Biota yang ditebar adalah Induk Lobster Pasir sebanyak 24 Ekor, Benih Tuna sebanyak 140 Ekor, Benih Ikan Kakap sebanyak 2.000 Ekor, dan Benih Teripang sebnayak 150 Ekor.