Beranda/Berita/PEMBUATAN SARANA DAN PRASARANA PENDUKUNG LOMBA PERAHU LAYAR 2025
PEMBUATAN SARANA DAN PRASARANA PENDUKUNG LOMBA PERAHU LAYAR 2025
Admin dkpp | 16 Juli 2025 | 136 kali
PEMBUATAN SARANA DAN PRASARANA PENDUKUNG LOMBA PERAHU LAYAR 2025
Rabu, 16 Juli 2025 - Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan (DKPP) Kabupaten Buleleng melalui Bidang Produksi Perikanan melakukan pembuatan sarana dan prasarana pendukung dalam kegiatan Lomba Perahu Layar 2025.