Beranda/Berita/Pembinaan Pelaksanaan Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan
Pembinaan Pelaksanaan Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan
Admin dkpp | 12 September 2023 | 39 kali
Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan (DKPP) Kabupaten Buleleng melalui Bidang Pemberdayaan Masyarakat Perikanan bersinergi dengan Tim Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Bali menyelenggarakan Pembinaan Pelaksanaan Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK) 2024 kepada anggota Kelompok Pengolah dan Pemasar (Poklahsar) Sari Mekar I dan Poklahsar Sari Mekar II, Desa Pengastulan, Kecamatan Seririt yang dihadiri Kabid Pemberdayaan Masyarakat Perikanan DKPP Buleleng (Abdul Manap, S.Pi.) bersama Fungsional Analis Pasar Hasil Perikanan (Dra. Dewa Ayu Putriasih) dan staf terkait, Penyuluh Perikanan Buleleng di wilayah binaan setempat, serta pihak terkait dari DKP Prov. Bali.