(0362) 21440
dkpp@bulelengkab.go.id
Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan

Kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Penyuluhan Kenaikan Kelas Kemampuan Kelompok Pelaku Utama Kelautan dan Perikanan

Admin dkpp | 12 Desember 2022 | 39 kali

Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan (DKPP) Kabupaten Buleleng melalui Bidang Pemberdayaan Masyarakat Perikanan melaksanakan pendampingan terhadap kegiatan monitoring dan evaluasi (monev) Penyuluhan Kenaikan Kelas Kemampuan Kelompok Pelaku Utama Kelautan dan Perikanan oleh Tim dari Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan (BRSDMKP) dan Balai Besar Riset Budidaya Laut dan Penyuluhan Perikanan (BBRBLPP) Gondol.
Kegiatan ini dihadiri oleh Fungsional Pembina Mutu Hasil Kelautan dan Perikanan (Ir. Putu Sutama) bersama Penyuluh Perikanan Buleleng di wilayah binaan setempat.
"Jiwa dan Hati DKPP.. Bersama Kita Bisa"