Beranda/Berita/Kegiatan Pengukuhan Kelompok Pengolah dan Pemasar (Poklahsar) Segara Citra
Kegiatan Pengukuhan Kelompok Pengolah dan Pemasar (Poklahsar) Segara Citra
Admin dkpp | 20 Agustus 2024 | 17 kali
Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan (DKPP) Kabupaten Buleleng melalui Bidang Pemberdayaan Masyarakat Perikanan memfasilitasi pengukuhan Kelompok Pengolah dan Pemasar (Poklahsar) Segara Citra, Desa Celukanbawang, Kecamatan Gerokgak.
Kegiatan pengukukan kelompok di hadiri oleh Sekertaris Desa Celukanbawang sebagai perwakilan dari Perbekel Celukanbawang, Kabid Pemberdayaan Masyarakat Perikanan DKPP, dan APHP DKPP.
Poklahsar Segara Citra dikukuhkan dengan berita acara nomor 145/1080//VIII/2024 pada 20 Agustus 2024 dengan beranggotakan 20 orang.
Dinas menyampaikan beberapa hal terkait:
1. Persyaratan Kelembagaan Pelaku Utama Perikanan dan Kelautan
2. Tata laksana dan manajemen kelembagaan
3. ?aturan hibah bantuan
4. ?diversifikasi pengolahan perikanan.
Diharapkan dari terbentuknya kelompok bisa meningkatkan kesejahteraan anggota kelompok.